Kegiatan pengisian indikator Kabupaten/Kota sehat dilaksanakan pada hari selasa, 9 Februari 2025 bertempat di Aula Eks Keuangan Dinas Kesehatan Kab. Demak. Kegiatan ini bertujuan untuk menyiapkan data dukung dalam pengisian quisioner penilaian kabupaten sehat baik dalam kelembagaan dan kesekretariatan. DPMPTSP menyiapkan data dukung terkait istrumen penilaian perkantoran dan perindustrian meliputi perizinan usaha mikro(PIRT, MD BPOM/Izin Edar), Sertifikat Laik Sehat bagi tempat wisata dan sertifikat laik hygiene sanitasi (SLHS).

Leave a Comment

*

code

Konsultasi dan Pengaduan Seputar Masalah Perizinan

Silahkan Hubungi Kami

TELP : (0291) 681011

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) siap melayani Anda

Hubungi Kami
Jl. Kyai Jebat No.29,
Petengan Selatan, Bintoro, Kec. Demak
Jawa Tengah 40115
Telp: (0291) 681011
Fax: (0291) 681644
dpmptsp@demakkab.go.id

Arsip Berita

Hak Cipta © DPMPTSP 2024